Cara Membuat Show-Hide Comment Pada Blog

Tidak ada komentar :
Hay Sobat XC-Blog  ... selamat siang sobat hehehe, oke sebelumnya XC-Blog share Cara membuat loading dengan csskeyframes... nah gimana, keren kan...? dan cara pemakainnya cukup mudah kan ehehe :)
nah kali ini XC-Blog mau post "Cara Membuat Show Hide Comment Pada Blog"
Nah kalian tahu tidak Show-Hide... ? maksudna gini, misalkan kita klik muncul orang" yg komen,.
contoh seperti gambar berikut :

Show Hide Comment XC-Blog
udah faham kan, oke langsung saja kita bahas hehehe, ga usah pake lama :v
Nah Pertama" Kamu Harus Login ke Blogger.com ( Wajib :p )
Kemudian Kamu buka Template > Edit HTML dan Centang "Expand Template Widget"
kalau sudah ...  
kamu taruh code dibawah ini tepat diatas kode ]]></b:skin>
a.openpanel{display:block;width:auto;height:auto;text-align:center;font-weight:bold;font-size:15px;line-height:30px;background:#660000;border:3px solid #990000;border-top:0px;-webkit-transition:all .15s ease-in-out;-webkit-transform-origin:50% 1px;position:relative}
a.openpanel.active{background-color:#660000}
a.openpanel em {width:0px;height:0px;display:block;position:absolute;top:15px; right:15px;border:6px solid transparent;border-top-color:white;}
a.openpanel.active em {top:6px;border color:#222222;}
div.paneline {height:0px;-webkit-transition: all .15s ease-in-out;-webkit-transform-origin: 50% 1px;}
div.hompiPanel {padding:10px 20px 20px;margin:0px 0px !important;}
Jika sudah, kemudian kamu masukan lagi code dibawah ini tepat diatas kode </head>
<script type='text/javascript'>
//<![CDATA[
var panelSelector = '#comments',
openPanelText = "Tambahkan Komentar",
closePanelText = "Tutup Komentar",
slideDownPanelSpeed = 600,
slideUpPanelSpeed = 400;
//]]>
</script>
<script src='http://membuatgempar.net23.net/comment.js' type='text/javascript'/> 
Sisanya kamu edit sendiri yo heheheh :) ( XC-Blog Ganteng )
langkah terkahir, tinggal Save Templatemu deh hehehe
taraaa jadi :v... kalau blom bisa, dicoba" dgn teliti sampai bisa hehhehe xD
ok sekian dari kami / XC-Blog ... semoga artikel ini bermanfaat untuk anda..XC-Blog
apabila artikel ini bermanfaat silahkan dicomment,
dan apabila kamu mau copas artikel XC-Blog ini / artikel XC-Blog yg lain ..
wajib sertakan SUMBERNYA !!! terimakasih..

Sumber

Tidak ada komentar :

Posting Komentar

Peraturan Berkomentar :
[-] Gunakan Bahasa Yang Sopan
[-] Dilarang SPAM
[-] Dilarang Bicara Kotor
[-] Dilarang Share Link Yang Berbau Porno, Jebakan, Dll
[-] Jika ada yg kurang Jelas silahkan Tanyakan langsung pada admin

Tolong Jaga Nama baik kita bersama :)